Tuesday, March 5, 2019

Cara Membuat Privacy Policy Dengan Cepat di Website Blog atau Wordpress


Privacy Policy merupakan hal yang disyaratkan dalam sebuah blog atau website. Jika sobat berniat ingin bersungguh-sungguh dalam mengelola blog atau web sobat dan menghasilkan, hal ini sangatlah penting untuk dilakukan.

Oleh karena itu syarat yang sudah menjadi sebuah dasar yang harus dilakukan oleh pemilik web atau blog ini, akan dijadikan sebagai bukti, bahwa blog atau web tersebut akan benar-benar ditekuni dan akan menjadi lebih baik dalam perkembangnnya kedepan.

Kali ini TOP GLOBAL SOLUTIONS ingin memberikan tutorial singkat kepada sobat sekalian yang baru mulai menggeluti dunia website, bagaimana Cara Membuat Privacy Policy Dengan Cepat Di Website Blog atau Wordpress.
Silahkan sobat ikuti lakah-langkahnya di bawah.

Cara Membuat Privacy Policy di Website Blog atau Wordpress

Silahkan sobat kunjungi situs www.privacypolicyonline.com dan lengkapi semua from sesuai dengan data blog atau web sobat seperti contoh bawah ini.

Your Site Title : Nama blog atau web sobat.
Your Site URL : Alamat URL blog atau web sobat.
Contact Link : Alamat URL contact atau halaman contact sobat
Email Address : Email blog atau web sobat.
Advertisers : Nama perusahaan yang iklannya akan muncul pada blog atau web sobat.

Setelah sobat sudah mengisi dan memastikan semuanya dengan benar, silahkan klik tombol Generate HTML. Maka kita akan dialihkan ke sebuah halaman yang berisi kode HTML, tapi jangan di close dulu.


Kita lanjut dalam pembuatan halaman Privacy Policynya. Silahkan sobat masuk ke Blogger.com -> Laman (page) -> Laman Baru (new page).


Jika halaman atau page sudah terbuka silahkan sobat isikan judulnya dengan nama Privacy Policy, lalu klik HTML pada halaman atau page. Copy kode HTML yang tadi dan pastekan pada bagian HTML halaman atau page sobat, setelah itu klik Publish (Publikasikan).


Demikian bagaimana Cara Membuat Privacy Policy Dengan Cepat Di Website Blog atau Wordpress, semoga bermanfaat dan  SELAMAT MENCOBA.
Show comments
Hide comments
No comments:
Write komentar

Dapatkan Updatetan Artikel Terbaru Via Email